Contoh Surat Pernyataan Kerja Yang Benar dan Baik



Contoh Surat Pernyataan Kerja | Surat pernyataan merupakan surat yg dibuat utk menerangkan kesanggupan seseorang utk mengerjakan sesuatu. Selain itu, surat ini juga dapat menjelaskan jika seseorang atau kelompok tersebut pernah melakukan atau tidak pernah melakukan sesuatu hal. Dan secara umum, surat pernyataan itu disertai dengan menggunakan sebuah materai 6000 sebagai penguat atas isi dari surat pernyataan tersebut.

Dan pada kesempatan ini, kami ingin mencoba memberikan sebuah contoh untuk surat pernyataan kerja kpd anda-anda sekalian. Barang kali saja diantara anda-anda sekalian ini ada yg akan membuat surat pernyataan kerja tersebut, namun anda masih merasa bingung dengan isi dari surat pernyataan tersebut. Maka dari itu tdk ada salahnya bukan apabila anda mencoba utk melihat terlebih dulu contoh surat pernyataan kerja yg pada kesempatan hari ini akan kami sajikan.

Untuk anda – anda sekalian yg mungkin sudah ingin mengetahui secara lengkap bagaimana contoh surat pernyataan kerja yg pada kesempatan hari ini akan kami sajikan ini. Maka sebaiknya jika anda melihat bersama-sama dengan kami contoh surat pernyataan kerja yg pada kesempatan hari ini akan kami sajikan secara lengkap hanya untuk anda-anda sekalian semuanya yg memang membutuhkan contoh surat tersebut.

Contoh Surat Pernyataan Kerja Yang Benar

Yang bertandatangan di bawah ini ,
Nama : Muhammad Zie
Tempat dan tanggal lahir : Bandung, 10 Mei 1980
Agama : Islam
Alamat : Jl. Kusumabangsa No 02 Bandung

Dengan ini menyatakan :

1. Tidak pernah dihukum penjara maupun kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang telah mempunyaikekuatan hukum yang tetap, karena melakukan suatu tindak pidana kejahatan
2. Tidak pernah diberhentikan dgn tidak hormat sebagai Pegawai Negeri Sipil/Anggota Tentara Nasional Indonesia/Anggota Kepolisian Negara, atau dihentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta;
3. Tidak berkedudukan sebagai Calon/Pegawai Negeri Sipil dan Calon/Anggota Tentara Nasional Indonesia atau Calon/Anggota Kepolisian Negara;
4. Tidak menjadi anggota & atau pengurus partai politik;
5. Bersedia ditempatkan di wilayah tempat mendaftar;
6. Sanggup mengganti biaya pelaksanaan penerimaan sejumlah Rp. 25.000.000,- (dua puluh lima juta rupiah), apabila :

Dinyatakan lulus ujian tahap akhir & telah mendaftar ulang tetapi mengundurkan diri dengan alasan apapun, atau Mengundurkan diri setelah bekerja di BPS, dgn masa kerja kurang dari 5 (lima) tahun.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya, dan saya bersedia dituntut di depan pengadilan serta bersedia menerima segala tindakan yang diambil oleh pemerintah, apabila dikemudian hari terbukti pernyataaan ini tidak benar.

Yang membuat pernyataan,

MATERAI
Rp. 6.000,-

 

Contoh Surat Pernyataan Kerja Perusahaan

SURAT PERNYATAAN KESANGGUPAN
No. 001/SPK/III/2014

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Tegar Sakti
Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat / Tgl. Lahir : Jakarta, 10 April 1981
No. KTP : 0000 xxxx xxxx xxxx
Alamat : Jl. Buah Batu No. 10 Jakarta

Dengan ini menyatakan sanggup untuk diposisikan sebagai staff manajemen PT. Logam Mulia. dan melepaskan jabatan sebelumnya, yaitu sebagai staff marketing.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan atas kemauan saya sendiri tanpa ada paksaan dari pihak manapun.

Bandung, 21 september 2016

 

Pembuat pernyataan

Tanda tangan + materai

Tegar Sakti

 

Kiranya cukup sekian saja dulu untuk Contoh Surat Pernyataan Kerja Yang Benar dan Baik yg pada kesempatan hari ini dpt kami sajikan kepada anda-anda sekalian, semoga saja dari contoh surat pernyataan kerja yg baru saja kami sajikan diatas tadi itu dapat membantu anda-anda sekalian yg memang sedang membutuhkan contoh surat tersebut. Namun bagi anda yg mungkin merasa masih ingin melihat kembali beberapa contoh surat pernyataan lainnya.

Maka anda dapat baca juga contoh surat pernyataan belum menikah, siapa tahu saja diantara anda-anda sekalian ini ada yg merasa membutuhkan informasi contoh surat tersebut. Maka dari itu tidak ada salahnya apabila anda mencoba kembali utk melihat contoh surat pernyataan yg pada kesempatan sebelumnya sudah pernah kami berikan. Jika anda merasa sudah mengetahui contoh surat tersebut, maka silahkan anda melihat-lihat sendiri beberapa contoh surat lainnya dari kami.